PENGESAHAN TIM DAN POKJA. Ditengah-tengah kesibukannya sebagai kepala daerah dan seorang politikus, Bupati Biak Numfor Herry Ario Naap, S.Si.,M.Pd nampaknya juga tetap meluangkan waktunya banyak untuk kegiatan-kegiatan kerohanian.
Ya, kali ini Ia kembali didaulat sebagai salah satu coordinator di tim dan kelompok kerja di jajaran Badan Pekerja GKI Klasis Biak Selatan. Tak tanggung-tanggung, Ia yang dipilih secara aklamasi langsung menduduki dua jabatan coordinator di keloimpok kerja.
Adalah sebagai Koordinator Persekutuan Kaum Bapak (PKB) dan Ketua Panitia Hari – Hari Raya Gerejawi Klasis Biak Selatan Periode 2022 – 2027. Pelantikan dan pengesahan dilakukan oleh Ketua GKI Klasis Biak Selatan Pdt. Yohanis Kbarek, S.Th di Gereja Jemaat Elohim Snerbo, Minggu (19/02/2023).
“Sebenarnya pemilihannya dilakukan aklamasi, saya dipilih sebagai Koordinator PKB dan Ketua PHRI GKI Klasis Biak Selatan. Memag tidak mudah, namun ini merupakan bagian pekerjaan Tuhan yang saya harus jalankan, dan dikegiatan-kegiatan gereja sejak kecil sudah aktif. Dan sebelumnya juga sudah sebagai koordinator PAM GKI Klasis Biak Selatan,” ujarnya.
“Saya mengajak semua unsur dan warga jemaat yang ada di GKI Klasis Biak Selatan, mari kita berikan yang terbaik untuk pelayana-pelayan sesuai dengan tugas dan fungsi masing-masing. Sesibuk apapun kita, mari kita luangkan waktu untuk kerja-kerja bagi kemulian Tuhan,” imbuhnya. (dibawa ini kami lampirkan susunan Pokja dan Tim Kerja Klasis Biak Selatan masa bakti 2022 – 2027/**)
SURAT KEPUTUSAN
NOMOR : 33/G-12.2/II/2023
TENTANG : PENGANGKATAN DAN PENGESAHAN KOORDINATOR DAN TIEM KELOMPOK KERJA PAR, PAM, PW, PKB KLASIS BIAK SELATAN PERIODE 2022 – 2027
PERSEKUTUAN ANAK DAN REMAJA KLASIS BIAK SELATAN
KOORDINATOR : AMANDUS MOFU
SEKRETARIS : THOMAS YAKOB RAMANDEY
BENDAHARA : OCTOVIANUS F. E. SANJANG
KOORD LINGKUNGAN I : LEONARD SADA
KOORD LINGKUNGAN II : ISRAEL SAMPARI RUMBEWAS
KOORD LINGKUNGAN III : MALYON FRANSINA WAMBRAUW
KOORD LINGKUNGAN IV : MARTHEN LUTHER MAER
KOORD LINGKUNGAN V : ALFRED ALEXANDER LAWOASAL
KOORD LINGKUNGAN VI : FREDO AGRITO ROPU
KOORD LINGKUNGAN VII : BRIGITA KORWA
KOORD LINGKUNGAN VIII : MELKHIA SWABRA
KOORD LINGKUNGAN IX :
TIM PEMBINA :
1. PAULINA LOLOLUAN
2. MINANSY TATUIL
3. INA ORIZU
PERSEKUTUAN ANGGOTA MUDA KLASIS BIAK SELATAN
KOORDINATOR : ARIF MANSBAWAR, S.Si., Kp., SH.
SEKRETARIS : YUNUS YARANGGA, S. Kom
BENDAHARA : YAHYA AWOM
BIDANG KEROHANIAN :
1. EMA WELMINA YAWAN
2. YOHANES MANGGE
3. LEUNORA YUSTINA NERETOUW, SH.
4. YANI SADA
BIDANG DIAKONIA :
1. ANDREW D’LAMBERD MBAUDEBARI, S.Ked
2. IMMANUEL SABAROFEK
3. AYA DOLFINA AKOBIAREK, A.Md.Farm
4. RISKY PALOMBU, A.Md.Keb
5. YUNITA YOHANA MARAN
BIDANG PENDIDIKAN :
1. SANCE MNSEN, S.Sn
2. RICHARD KORWA
3. ISRAEL M. MANSNANDIFU, S.STP
4. JANUAR MANSAWAN
BIDANG DANA :
1. YOHAN MANDIBONDIBO
2. FILA RIEUWPASSA
3. LAURENS WADER, A.Md.Keu
4. REIRESA REJAUW
PERSEKUTUAN WANITA KLASIS BIAK SELATAN
KOORDINATOR : IBU. SUSAN ANAMERI WONATOREY / ONDI
SEKRETARIS : IBU. FIFIANA LOUISA MNUSEFER / RUMBINO
BENDAHARA : IBU. LAURENSINA KOIBUR / MALIETI
KOORD LINGKUNGAN I : IBU. IRENE DIMARA
KOORD LINGKUNGAN II : IBU. YUNITA RUMBIAK
KOORD LINGKUNGAN III : IBU. IVONE TAPILATU
KOORD LINGKUNGAN IV : IBU. MIA RUMBRAPUK
KOORD LINGKUNGAN V : IBU. ELISABETH SERMUMES
KOORD LINGKUNGAN VI : IBU. ANTHONETA WAKRIS
KOORD LINGKUNGAN VII : IBU. DORKAS OBINARU
KOORD LINGKUNGAN VIII : IBU. GRICE MIRINO
KOORD LINGKUNGAN IX : IBU. KORINA ARWAM
PERSEKUTUAN KAUM BAPAK KLASIS BIAK SELATAN
KOORDINATOR : BPK. HERRY ARIO NAAP, S.Si., M.Pd
SEKRETARIS : MARTHINUS KAWER
BENDAHARA : BONNIE KORWA
KOORD LINGKUNGAN I :
KOORD LINGKUNGAN II :
KOORD LINGKUNGAN III :
KOORD LINGKUNGAN IV :
KOORD LINGKUNGAN V :
KOORD LINGKUNGAN VI :
KOORD LINGKUNGAN VII :
KOORD LINGKUNGAN VIII :
KOORD LINGKUNGAN IX :
SURAT KEPUTUSAN
NOMOR : 35/G-12.2/II/2023
TENTANG : PENGANGKATAN DAN PENGESAHAN PANITIA HARI – HARI RAYA GEREJAWI KLASIS BIAK SELATAN PERIODE 2022 – 2027
SUSUNAN PANITIA PENYELENGGARA HARI – HARI RAYA GEREJAWI KLASIS BIAK SELATAN
PELINDUNG / PENASEHAT :
1. BADAN PEKERJA SINODE GKI DI TANAH PAPUA
2. BUPATI KABUPATEN BIAK NUMFOR
3. KETUA DPRD KABUPATEN BIAK NUMFOR
4. BADAN PEKERJA KLASIS BIAK SELATAN
PENANGGUNG JAWAB : BADAN PEKERJA KLASIS BIAK SELATAN
PEMBINA :
1. PDT. JACOB D. M. LATUHERU, S.Si
2. PNT. MOSES SANADI, SPd.K
3. TINNEKE R. MANSNEMBRA, SE., MM
4. Drs. YUSUF BRABAR, MM
PANITIA PELAKSANA :
KETUA : HERRY ARIO NAAP, S.Si., M.Pd
WAKIL KETUA : ARIUS MIRINO, S.SoS., MM
SEKRETARIS : Drs. JUDI WANMA, M.Si
WAKIL SEKRETARIS : JOTAM JULIUS SIMOPIAREF
BENDAHARA : LAURENS WADER, Amd.Tek, SE.
SEKSI ACARA / LOMBA :
1. ARIUS MIRINO, S.Sos., MM ( KOORDINATOR )
2. PDT. LINDA RUMAROPEN, S.Th
3. RUT YAWAN, S.Pd., M.Pd
4. YUNITA MANSNEMBRA
5. POPY SAUKOTA, SH
6. BONNIE KORWA
7. RONALD RUMBINO
8. JOTAM JULIUS SIMOPAREF
SEKSI USAHA DANA :
1. ONNY DANGEUBUN, S.Pi., M.Si ( KOORDINATOR )
2. GEORGE E. KREY, SE., MM
3. ANTON KAFIAR, Sip., M.Si
SEKSI PUBLIKASI / DOKUMENTASI :
1. DANIEL AIBEKOB, SE., MM ( KOORDINATOR )
2. JEFRI SIMANJUNTAK, S.Sos
3. TOTE HUSNI
4. IMA TANGDILIAN, S.Sos
SEKSI TRANSPORTASI / PERLENGKAPAN:
1. LUKAS RUMERE, SH., MM ( KOORDINATOR )
2. GEORGE KBAREK, SE., MT
3. YAN ARTHUS MBARO
SEKSI KESEHATAN :
1. Dr. RICARDO R. MAYOR, M.Kes ( KOORDINATOR )
2. dr. IZAAK REBA, SpKf., M.Kes
3. MARINUS KAFIAR, Amd.Kep
4. DELLY PRAWAR, SKM.
5. LEONILA ORATMANGUN, S.Kep
SEKSI KEAMANAN :
1. ALBERTH RUMPAIDUS, SH., MM ( KOORDINATOR )
2. THOM BONAY
3. CALVIN SROYER
SEKRETARIAT :
1. JOTAM JULIUS SIMOPIAREF ( KOORDINATOR )
2. BONNIE KORWA
3. RONALD RUMBINO
SURAT KEPUTUSAN
NOMOR : 34/G-12.2/II/2023
TENTANG : PENGANGKATAN DAN PENGESAHAN BADAN PENGURUS PERSEKUTUAN IBU – IBU SARA KLASIS GKI BIAK SELATAN PERIODE 2022 – 2027
BADAN PENGURUS IBU - IBU SARA KLASIS BIAK SELATAN PRIODE 2022 - 2027 :
KETUA : IBU. PDT. EDITA IMBIR, S.Th
WAKIL KETUA : IBU. YOHANA HUWAE
SEKRETARIS :IBU. PDT. FENNY H. P. HUKUBUN, S.Th
WAKIL SEKRETARIS : IBU. RENNY NENGZHY YARANGGA
BENDAHARA : IBU. ELIZABETH TAHAPARRY
SEKSI KEROHANIAN :
1. PDT. CHICHA MAYOR, S.Si
2. PDT. J. PICANUSSA, M.Si
3. PDT. R. LATUPUTTY, S.Si
4. PDT. J. MAIRUHU, S.Si
SEKSI DIAKONIA :
1. IBU. L. BONAI
2. IBU. H. LATUMAHINA
3. IBU. KATERINA LESOMAR
4. PDT. E. P. TOISUTA, Sm.Th
SEKSI PENDIDIKAN :
1. IBU. L. KARARBO
2. PDT. A. KUBIARI, S.Th
3. PDT. S. NIKIJULUW, S.Si
4. IBU. ROBEKA MANIBUY
SEKSI REKREASI, KESENIAN & OLAHRAGA :
1. PDT. L. RUMAROPEN, S.Th
2. PDT. M. TUPAMAHU, S.Si
3. PDT. M. KAPISA, S.Si
4. PDT. B. MATULESSI, S.Th
SEKSI USAHA DANA :
1. PDT.J. TARUMASELLY, S.Si
2. IBU. Y. KAKIYAI
3. PDT. R. RONSUMBRE, S.Si
4. IBU. M. DIMARA
28 Januari 2025